Selasa, 22 November 2011

resep brownis singkong


BROWNIS SINGKONG

Untuk 12 potong

Bahan:
1
500 gramm singkong, diparut, diperas 100 ml airnya dan dibuang
2
2 sendok makan coklat bubuk
3
¼ sendok the baking powder
4
4 butir telur
5
200 gramm gula pasir
6
¼ sendok teh emulfisier (sp/tbm)
7
½ sendok teh garam
8
200 gramm coklat masak pekat
9
100 gramm margarin

Bahan hiasan:
50 gramm keju cheedar parut

Cara membuat:
1
Panaskan margarine, matikan api,. Masukkan coklat masak leleh. Aduk rata sisihkan.
2
Campur singkong, coklat bubuk, dan baking powder. Aduk rata. sisihkan
3
Kocok telur, gula pasir, emulfisier, dan garamsampai mengemmbang. Tambahkan campuran coklat masak pekat leleh. Aduk rata masukkan campuran singkong. Kocok rata
4
Tuang dioyang 30x10x4 cm yang sudah diolesi tipis minyak
5
Kukus 60 menit diatas api sedang sampai matang
6
Tambahkkan keju cheddar parut

Tidak ada komentar:

Posting Komentar